Judul : Tetralogi Pulau Buru
Jumlah : 4 Buku (Ori)
Penerbit: Lentera Dipantara
Harga : 550000
Novel dalam Tetralogi Pulau Buru merupakan Novel yang terdiri dari 4
buku: Bumi Manusia, Anak Semua Bangsa, Jejak Langkah dan Rumah Kaca.
Nuansa dalam novel tersebut menceritakan sejarah perjuangan seorang yang
disebut minke yang mempelopori organisasi yang moderen serta timbulnya
media pers pertama yang dibuat oleh kaum pribumi di Indonesia.
tetralogi karya Pramoedya anantatoer adalah Novel sejarah yang akan
mengajak kita semua masuk lorong waktu kembali ke zaman pra-kemerdekaan
dan awal kemerdekaan kita akan mengetahui sebetulnya sejarah bangsa yang
besar ini. semua ceritanya terbukukan dalam: Bumi Manusia, Anak semua
bangsa, jejak langkah, rumah kaca.(satu paket)
sangat cocok dibaca untuk semua anak bangsa..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar